Welcome to Second Semester TP. 2023/2024
day / Date : Selasa, 30 April 2024
Lesson : Tematik ( Ujian Praktik IPA Membuat sistem Tata Surya)
Tujuan Pembelajaran : Siswa mampu memahami sistem Tata Surya
Apersepsi
Good morning soleh solehah kelas VIA di SD AL AZHAR 3 B. LAMPUNG
Bagaimana hari ini kalian tetap semangat dan selalu semangat ya, Sebelumnya mari kita baca doa belajar dulu ya nak..
Alhamdullilah kegiatan kali ini yaitu kalian akan membuat sistem tata surya, masih ingatkan kalian tentang sistem tata surya kita ?
berikut ini adalah materi tentang sistem Tata Surya
Tata Surya merupakan sebuah sebuah sistem yang terdiri dari Matahari, delapan planet, planet-kerdil, komet, asteroid dan benda-benda angkasa kecil lainnya. Matahari merupakan pusat dari Tata Surya di mana anggota Tata Surya yang lain beredar mengelilingi Matahari.
Berikut ini adalah contoh produk membuat sistem Tata surya ya nak..
Penutup
Alhamdulilah kegiatan hari ini sudah selesai, terimakasih banyak ananda sholeh dan sholehah yang sudah berjuang maksimal dalam membuat membuat sistem Tata Surya semoga mendapatkan hasil yang baik dan memuaskan aamiin . tetap semangat belajar , jangan lupa melaksanakan shalat wajib dan murojaahnya ya nak :)
0 komentar:
Posting Komentar